JIC - Dari hasil penelitian Ridwan Saidi dikatakan bahwa ulama Betawi yang pertama yang dapat dilacak jejaknya adalah Syekh (Syaikh) Quro, Karawang. Alasan Syeikh Quro dijadikan sebagai ulama Betawi pertama oleh...
JIC - Satu golongan ulama, yang mempunyai pengaruh besar dalam penyebaran, peletakan dasar-dasar, dan pembentukan budaya Islam di Betawi adalah ulama Betawi. Mereka terdiri dari orang-orang Betawi yang pergi ke Mekah...