Beberapa tahun terakhir dunia digemparkan oleh berbagai konflik disejumlah negara di belahan dunia Timur. Negara yang mayoritas penduduknya beragama islam ini terus digempur dengan berbagai permasalahan yang ada seperti penindasan, pembantaian, pemberontakan, pembunuhan masal yang tak mengenal kata kemanusiaan pun kerap terjadi.
Syrian Observatory for Human Rights yang berbasis di Inggris mengumumkan jumlah terbaru tersebut hari Rabu, dan mengatakan jumlah tersebut termasuk 18 ribu pemberontak dan sekitar 40 ribu pejuang pro-Assad. PBB mengatakan sebelumnya bulan ini hampir 93 ribu orang dikukuhkan tewas, tetapi mengatakan bahwa jumlah sesungguhnya diperkirakan jauh lebih banyak.
Beberapa tahun terakhir dunia digemparkan oleh berbagai konflik disejumlah negara di belahan dunia Timur. Negara yang mayoritas penduduknya beragama islam ini terus digempur dengan berbagai permasalahan yang ada seperti penindasan, pembantaian, pemberontakan, pembunuhan masal yang tak mengenal kata kemanusiaan pun kerap terjadi.
Syrian Observatory for Human Rights yang berbasis di Inggris mengumumkan jumlah terbaru tersebut hari Rabu, dan mengatakan jumlah tersebut termasuk 18 ribu pemberontak dan sekitar 40 ribu pejuang pro-Assad. PBB mengatakan sebelumnya bulan ini hampir 93 ribu orang dikukuhkan tewas, tetapi mengatakan bahwa jumlah sesungguhnya diperkirakan jauh lebih banyak.
Â
Banyaknya korban yang diakibatkan oleh konflik ini menimbulkan banyak sekali pertanyaan dari penduduk di berbagai belahan dunia. Apa yang sebenarnya terjadi pada negara-negara tersebut dan apa yang mereka (penduduk negara konflik) perjuangkan dan inginkan ?
Keikutsertaan negari-negeri barat dalam konflik ini terlihat sangat jelas, banyaknya negeri-negeri barat yang justru mendukung pembantaian yang terjadi di suriah. Dukungan yang berupa materil dan non materil pun berdampak buruk kepada masyarakat suriah, ini terlihat dengan memberikan bantuan berupa pasukan militer yang dikirimkan oleh Amerika Serikat ke Suriah untuk membantu pihak pemerintah untuk semaki memojokan masyarakat suriah pada saat itu. Yang jadi pertanyaan adalah, apa yang menjadi kepentingan barat dalam konflik ini?
Banyaknya masyarakat suriah yang tak tahan dengan pemerintahan pada saat ini yang dengan penistaan yang dilakukan oleh pemerintah dan menjauhkan masyarakat dari nilai-nilai keagamaan, hal ini membuat masyarakat suriah menginginkan revolusi pada pemeritahan yang ada.
Â